Pembelajaran Muatan Lokal Bahasa Bima Kelas VI SDN 16 Salama: Mempelajari Peranan Kesultanan Bima pada Masa Penjajahan Jepang
Pembelajaran Muatan Lokal Bahasa Bima Kelas 6 SDN 16 Salama: Mempelajari Peranan Kesultanan Bima pada Masa Penjajahan Jepang
Dalam pembelajaran ini, siswa diajak untuk memahami peran Kesultanan Bima dalam menghadapi masa penjajahan Jepang, termasuk kondisi sosial dan pemerintahan pada masa tersebut. Guru menyampaikan materi melalui penjelasan dan diskusi, sehingga siswa dapat lebih mudah memahami peristiwa sejarah yang terjadi di daerahnya sendiri.
Siswa terlihat antusias mengikuti pembelajaran dan aktif dalam menanggapi penjelasan guru. Melalui pembelajaran Muatan Lokal ini, diharapkan siswa Kelas 6 SDN 16 Salama semakin mengenal sejarah daerah, menumbuhkan rasa cinta terhadap budaya lokal, serta menghargai perjuangan para tokoh daerah di masa lalu.

Komentar
Posting Komentar