Kegiatan Belajar Bahasa Indonesia Kelas 3 - SDN 16 Salama

 


Dalam pelajaran Bahasa Indonesia kelas 3, siswa melakukan kegiatan yang menyenangkan. Pertama, Ibu Fuji Astuti memulai dengan menjelaskan tujuan pembelajaran, yaitu memahami cerita "Menggoreng Telur". Setelah itu, siswa dibagikan LKS (Lembar Kerja Siswa) yang berisi soal latihan terkait cerita tersebut.

Siswa membaca cerita "Menggoreng Telur" di buku LKS. Ibu Fuji Astuti memastikan semua siswa memahami isi cerita sebelum melanjutkan ke soal. Setelah membaca, siswa mulai mengerjakan soal latihan yang mencakup pemahaman isi cerita, seperti menjawab pertanyaan dan mencocokkan gambar dengan kalimat. 

Setelah menyelesaikan soal, Ibu Sumiati mengajak siswa untuk melatih kemampuan membaca. Siswa diminta membaca cerita "Menggoreng Telur" secara bergiliran. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Replika Rangka Manusia Kelas 6 - SDN 16 Salama

Uji Coba OSN-Provinsi Bidang IPA Jenjang SD Tahun 2024 - SDN 16 Salama

Belajar Indahnya Saling Menghargai dalam Keragaman PAI Kelas 4 SDN 16 Salama Kota Bima