Kegiatan Mengenal Alat-alat Kebersihan Siswa Kelas 1 - SDN 16 SALAMA

 


Dalam Masa pengenalan lingkungan sekolah siswa kelas 1 di SDN 16 Salama melakukan berbagai kegiatan untuk membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah.  Tak terkecualikan mengenai kebersihan. Siswa bukan hanya melakukan kegiatan kebersihan tetapi juga di kenalkan tentang Alat-alat kebersihan. 

Dalam hal itu kegiatan dilakukan didalam kelas,  di kelas siswa di bimbing oleh guru untuk mengenal Alat-alat kebersihan, seperti kebersihan pada tubuh kita. Guru memperkenalkan berbagai alat kebersihan bagi tubuh, seperti sikat gigi, odol, sabun badan, tissu, dan lain-lain. 

Hal ini sangat berguna bagi siswa dalam mengenal berbagai hal, bukan hanya mengenal kebersihan terhadap lingkungan tetapi juga mengenal kebersihan pada tubuh atau diri kita. Karena kebersihan diri merupakan langkah awal mewujudkan pola hidup sehat.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Replika Rangka Manusia Kelas 6 - SDN 16 Salama

Uji Coba OSN-Provinsi Bidang IPA Jenjang SD Tahun 2024 - SDN 16 Salama

Puisi Mbojo "Rakapu Kananu" Karya N. Marewo