Pembelajaran Kelas 1 Membaca Kata Mulai Huruf T - SDN 16 Salama



Membaca merupakan suatu aktivitas yang dilakukan untuk mendapatkan sebuah informasi, memperoleh ilmu dan pengetahuan serta pengalaman-pengalaman baru. Pada kelas rendah khususnya kelas 1, siswa mulai membaca permulaan. Membaca pada tingkatan ini merupakan kegiatan belajar mengenal bahasa tulis. Adapun bentuk tulisan, ibu Endang memanfaatkan papan tulis yang berisi kata yang di mulai huruf T. Melalui tulisan itulah, siswa dituntut dapat menyuarakan lambang-lambang bunyi bahasa tersebut, untuk memperoleh kemampuan membaca.  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Potret Cerita 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat 2025 - SDN 16 Salama

Membuat Replika Rangka Manusia Kelas 6 - SDN 16 Salama

Rapat Jadwal Observasi Praktik Kinerja Guru 2025 - SDN 16 Salama