Piket Guru SDN 16 Salama Kota Bima

 


Kota Bima (14/10) - Untuk melancarkan proses pembelajaran di SDN 16 Salama, maka dibentuk piket guru. Piket Guru adalah guru yang melaksanakan tugas tambahan yang berfungsi untuk membantu, memantau, dan menjaga kelancaran kegiatan belajar mengajar di sekolah. Pelaksanaan dilakukan minamal dua guru dalam sehari tergantung kondisi dan kebutuhan sekolah. Petugas piket guru pada hari ini (Sabtu, 14/10) adalah Ibu Atriani, S.Pd & Ibu Fildzah Masturah, S.Pd

Piket guru dilaksanakan secara bergantian dan terjadwal sesuai yang ditetapkan oleh kepala sekolah berdasarkan hasil rapat sekolah. Masing-masing guru melaksanakan piket satu kali dalam seminggu. Pelaksanaan piket juga dilengkapi dengan meja piket sebagai pusat pelaksanaan kegiatan piket guru. Jadi jika ada tamu atau surat masuk maka melapor dan di layani di meja piket.  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Replika Rangka Manusia Kelas 6 - SDN 16 Salama

Uji Coba OSN-Provinsi Bidang IPA Jenjang SD Tahun 2024 - SDN 16 Salama

Belajar Indahnya Saling Menghargai dalam Keragaman PAI Kelas 4 SDN 16 Salama Kota Bima